banner 1028x90

Korban Tewas Akibat Banjir dan Longsor Terus Bertambah Dari 17 Orang Menjadi 29 Orang

Korban Tewas Akibat Banjir dan Longsor Terus Bertambah Dari 17 Orang Menjadi 29 Orang
Korban Tewas Akibat Banjir dan Longsor Terus Bertambah Dari 17 Orang Menjadi 29 Orang

Bengkulu, BM – Korban tewas akibat banjir dan longsor di Bengkulu terus bertambah dari 17 orang kini menjadi 29 orang. Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BNPB) RI  mencatat, jumlah warga yang tewas akibat bencana tersebut bertambah sebanyak 12 orang. Sehingga total keseluruhan sekarang menjadi 29 orang sedangkan 13 orang lainnya masih hilang.

“Korban bertambah dari 17 orang menjadi 29 orang, dan 13 orang yang hingga kini belum ditemukan,” ujar Kepala BNPB RI, Letjen Doni Munardo saat jumpa persnya pada Senin (29/4) pagi.

Setibanya di Bengkulu, ia mengaku telah melakukan peninjauan di lokasi banjir dibeberapa titik di Kota Bengkulu didampingi oleh Sekda dan Forkopinda.

“Saya sudah melihat langsung bagaimana kondisi para korban dan juga mengecek kesiapan logistik di setiap posko yang didirikan oleh BNPB Provinsi dan Kabupaten/kota,” ungkapnya.

Ia pun menjelaskan jika berdasarkan instruksi langsung dari Presiden, bahwa prioritas utama saat ini yaitu dengan cepat tanggap membantu para korban.

“Kami terus melakukan pencairan terhadap korban yang hilang dan masih melakukan pendataan terkait korban dari bencana alam ini,” pungkasnya.

Adapun Data dari Korban Meninggal Dunia :

  1. Andika Bin Mus (11) Kel. Sawah Lebar, Kota Bengkulu
  2. Migel Bin Sahian (11) Kel. Sawah Lebar, Kota Bengkulu
  3. Abi (9) Kel. Bentiring, Kota Bengkulu
  4. Setiani (Yani) (37) Desa Arga Indah I, Bengkulu Tengah
  5. Azura (3) Desa Pagar Jati, Bengkulu Tengah
  6. Sarima (52) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  7. Demo (30) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  8. Berlian (26) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  9. (Istri) Berlian (25) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  10. (Anak) Berlian (2) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  11. Reka (30) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  12. Pebri (6) Desa Datar Penekot, Bengkulu Tengah
  13. Buksir (53) Desa Kroya, Bengkulu Tengah
  14. Bur (45) Desa Kroya, Bengkulu Tengah
  15. (Tanpa Identitas) Desa Talang Boseng, Bengkulu Tengah
  16. Sarimah (45) Desa Kertapati, Bengkulu Tengah
  17. Hamdan Bin Adil (30) Desa Rajak Besi, Bengkulu Tengah
  18. Lola Binti Miala (27) Desa Komering, Bengkulu Tengah
  19. Arkan (2,5) Desa Komering, Bengkulu Tengah
  20. Sarmadi (45) Desa Rajak Besi, Bengkulu Tengah
  21. Bambang (25) Desa Komering, Bengkulu Tengah
  22. Rizal (30) Desa Rajak Besi, Bengkulu Tengah
  23. Rohidin (49) Desa Rajak Besi, Bengkulu Tengah
  24. Idil Fitri (30) Desa Susup, Bengkulu Tengah
  25. Hamdan (32) Desa Kroya, Bengkulu Tengah
  26. Kirno Santoso (35) Desa Suro ilir, Kepahiang
  27. Rohim (50) Kota Dingin, Kepahiang
  28. Zainul (50) Lebong
  29. (Mr. X) Sungai Musi, Kepahiang

Korban Hilang yang belum di Temukan :

  1. Tumini (60) Kec. Maje, Kaur
  2. (Tanpa Identitas) Kel. Sawah Lebar, Kota Bengkulu
  3. (Tanpa Identitas) Kel. Sawah Lebar, Kota Bengkulu
  4. (Tanpa Identitas) Kel. Tugu Hiu, Bengkulu Tengah
  5. (Tanpa Identitas) Gunung Bungkuk, Bengkulu Tengah
  6. (Tanpa Identitas) Gunung Bungkuk, Bengkulu Tengah
  7. (Tanpa Identitas) Gunung Bungkuk, Bengkulu Tengah
  8. Heri Hartanto, Desa Kelindang Bawah, Bengkulu Tengah
  9. (Istri) Heri Hertanto, Desa Kelindang Bawah, Bengkulu Tengah
  10. Jamilah Hartati, Desa Kelindang Bawah, Bengkulu Tengah
  11. Burlian (27) Desa Komering, Bengkulu Tengah
  12. Mera Sasmita (23) Desa Komering, Bengkulu Tengah
  13. Anak dari Bapak Adil (1,1) Desa Komering, Bengkulu Tengah. (MS/BM)

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Verified by ExactMetrics
ladangtoto link slot gacor server thailand ladangtoto ladangtoto https://pelalawankab.go.id/portal/js/products/slot-thailand/ slot zeus slot thailand slot server thailand ladangtoto https://slot-thailand.ppak.co.id/ link server thailand login ladangtoto ladangtoto terbaru slot pg soft mahjong ways login gacor88 https://ladangtoto.bintangara.tabalongkab.go.id/ situs slot thailand gacor88 link alternatif slot gacor gacor88 cara login daftar ladangtoto login ladangtoto ladangtoto ying77 slot link server thailand link alternatif ladangtoto ladangtoto resmi link alternatif ladangtoto 2 ladangtoto login slot server thailand maxwin 66kbet gacor hari ini daftar dewaslot ladangtoto slot mahjong ways 2 gacor slot thailand asli daftar ladangtoto slot idn gacor rtp ladangtoto 66kbet link tergacor slot77 login games online easy win ladangtoto link alternatif akses ladangtoto ladangtoto login resmi ladangtoto2 ladangtoto resmi gacor situs bandar ladangtoto ladangtoto2 terbaru 66kbet starlight princess login ladangtoto resmi Situs Togel Hadiah Terbesarr bandar togel ladangtoto 66kbet 66kone ladangtoto slot777 gacor slot mahjong ways terbaik ladangtoto rtp maxwin ying77 gacor 66kbet slot gacor mahjong pg soft slot gacor thailand gampang menang 66kbet Link Starlight slot777 Ying77 Slot Zeus Ying77 Anti Rungkad GB777 slot thailand ying77 akun pro link alternatif ok88slot link ok88slot mahjong ways https://joker123.abhatigroup.com/ https://pg-slot.abhatigroup.com/ RajaJp Official https://raja88.abhatigroup.com/ https://ladangtoto.alfabeauty.co.id/ https://66kbet.abhatigroup.com/ https://ladangtoto.pt-kcb.co.id/ https://ok88.sasakala.id Fun77toto Terbaru Fox77 Terlengkap Slot Thailand Link Ladangtoto Withdraw Togel Official PGSlot Resmi raja88jp resmi link slot gacor ok88 888slot maxwin slot777 situs slot gacor server thailand ladangtoto bandar togel joker gaming