TNI – Polri dan Criminal Justice System Melaksanakan Olahraga Bersama, Ini Kata Danrem 012/TU serta Dandim 0105/Abar

TNI - Polri dan Criminal Justice System Melaksanakan Olahraga Bersama, Ini Kata Danrem 012/TU serta Dandim 0105/Abar
TNI-POLRI melakukan olahraga bersama untuk memperkuat Sinergitas yang berlangsung di Lapangan Teuku Umar Meulaboh (Foto dokumen Almanudar Beritamerdekaonline.com 12/5-2023)

Aceh Barat, Berita Merdeka Online — Dalam rangka memperkuat sekaligus memperkokoh sinergitas serta soliditas, TNI – Polri dan Criminal Justice System (CJS) khususnya di Kabupaten Aceh Barat menggelar Olahraga bersama yang dipusatkan di Lapangan Hijau Teuku Umar berlokasi di Jalan DR. Sutomo tepatnya di Desa Suak Indrapuri Kecamatan Johan Pahlawan, Jum’at (12/5/2023)

Kegiatan Olahraga bersama ini dilakukan guna memperkuat simpul sinergitas dan soliditas sekaligus sebagai upaya menjaga kebugaran tubuh.

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *