Beritamerdekaonline.com, Jakarta – Kembali, debat pemilihan calon wakil Presiden (Cawapres) yang akan digelar hari Minggu nanti (21/1/2024). Kepolisian akan menerjunkan ribuan personel gabungan Pengamanan gelaran debat Cawapres di Jakarta Convention Center…